Membuat tanaman Bonsai ternyata tidak selalu susah dan lama, mau tau caranya ? mari kita coba pelajari cara membuat pohon mirip bonsai yang saya kutip dari web fitalii.net.
Anda dapat berkreasi sesuai keinginan dan gaya anda sendiri agar proses pembuatan pohon mirip bonsai tidak menunggu waktu yang lama (puluhan tahun) maka pilihlah tanaman buah seperti pohon cabai atau lainnya. mari lihat langkah nya :
1. Siapkan bahan pohon cabe yang akan dijadikan pohon mirip Bonsai pilih yang batangnya tidak terlalu tinggi maksudnya jarak antara pangkal akar dan ranting tidak melebihi 20 cm. lalu pilih ranting yang bagus untuk dibentuk dan potong ranting hingg pohon jadi gundul.
Pilih cabang yang bagus untuk di potong |
Sesuaikan pemotongan dengan gaya bonsai yang mau di bentuk |
2. Setelah selesai pemangkasan cabang (pruning) cabut pohon nya lalu pilih akar yang bagus atau buang akar serabut agar akar tidak terlalu banyak dan menyulitkan ketika diaplikasikan kedalam pot Bonsai nanti
Cabut dari media tanam |
4.Setelah melakukan pemotongan akar siapkan wadah untuk mulai menanam bonsai
pilih pot yang tidak terlalu besar |
5. Setelah ditanam biasanya setelah beberapa mingu mulai terlihat tunas baru seperti gambar ini
6 Lakukan pemupukan secara rutin dan pangkas daun yang besar besar agar daun tumbuh yang baru dan lakukan terus menerus sampai daun nampak rimbun
7. Berikan perangsang buah agar Bonsai ini cepat berbuah seperti ini
Sekian, selamat mencoba, dan salam MODERN FARMS
Sumber: www.fitalii.net
No comments:
Post a Comment